Visi dan Misi
VISI DAN MISI SMKN 1 SIGI
SEKOLAH PUSAT KEUNGGULAN
VISI
Membentuk Sumber Daya Manusia Yang Berakhlak Mulia, Berkualitas, Unggul, Inovatif, Terampil, Mandiri, Berdaya Saing Di Era Global, Berjiwa Agribisnis Dan Berwawasan Lingkungan
MISI
a. Mengembangkan Pendidikan Agama Dan Karakter Berakhlak Mulia
b. Meningkatkan Profesionalisme Dan Kualitas Penyelenggaraan Pendidikan, Tenaga Pendidik Dan Kependidikan Sebagai Sekolah Pusat Keunggulan
c. Meningkatkan Kerjasama Dengan IDUKA, Penyelarasan Kurikulum (Link and Match) Peningkatan Kerja Sama Lainnya Sesuai Dengan Kebutuhan Dan Perkembangan Teknologi
d. Meningkatkan Kompetensi Peserta Didik Untuk Memasuki Dunia Kerja Di Era Global Berdasarkan Imtak Dan Iptek
e. Membina Kemandirian Peserta Didik Melalui Kegiatan Kewirausahaan, Pengembangan Diri Yang Terencana Dan Berkesinambungan
f. Melaksanakan Dan Menciptakan Lingkungan Yang Bersih, Sehat, Rindang, Indah Dan Nyaman
Komentari Tulisan Ini
Halaman Lainnya
Profil
HALO SAHABAT VOKASI, mohon bersabar yah , karena untuk profil sekolah masih dalam tahap penyusunan. kami akan segera memperbarui terkait profil sekolah kami .... &nbs